Assalamualaikum Sahabatas π Ibarat kata, Medan itu udah jadi salah kota transit favoritku. Sebelum pulang kampung ke Aceh, kami biasanya selalu singgah di Medan untuk mengunjungi kakak dan pastinya jalan-jalan asyik dan wisata kuliner lah hai hehehee. Ibukota Sumatera Utara ini terbilang salah satu kota metropolitan di Indonesia dan punya banyak tempat menarik. Buat pecinta […]
muter2 kota
Reuni di Kampung Kopi Banaran
Salah satu berkah ngeblog yang sangat aku syukuri adalah bisa nambah temen dan mempererat tali silaturahmi. Teman yang sudah bertahun-tahun nggak ketemu ternyata bisa nyambung lagi di blog, bahkan dari hobby menulis inilah hubungan kami berkembang nggak hanya sebatas teman, tapi juga partner kerja bahkan saudara. π Yup .. kali ada cerita reuni antara aku […]
- muter2 kota
- ...
A Trip to the Past: Museum Kereta Api Ambarawa
Assalamualaikum sahabats …. Sudah lama bangeet ingin mengunjungi Museum Kereta Api Ambarawa dan selalu aja tertunda karena berbagai hal. Kebetulan Museum ini juga sedang dalam proses renovasinya yang cukup lama. Suatu hari pas balik dari kampus aku baca sebuah spanduk yang bertuliskan βMuseum Kereta Api Ambarawa di buka untuk umum per 1 Oktober 2014β dan […]
- muter2 kota
- ...
Ngebolang ke Jepara
Assalamualaikum sahabatsΒ π HELP!!! Aku sakau traveling!! Ini bukan norak atau lebay tapi beneran deh aku lagi sakau traveling! π Secara udah lama bingiiiittsss nggak traveling dan mulai sumpek sama urusan pekerjaan. Kaki ini udah mulai gatel nggak ketulungan. Sebelum gatelnya menimbulkan komplikasi ke bagian tubuh yang lain, harus segera diobatin nih. Dan satu-satunya obat […]
Festival Tentoonstelling, Merayakan Kejayaan Semarang
Assalamualaikum sahabats π Akhir-akhir ini banyak banget festival di Indonesia ya. Mulai dari festival budaya hingga festival yang memperkenalkan kekayaan alam Indonesia, semuanya keren. Rasanya kalau bisa tuh pengen banget mengunjungi semuanya. Saking pengennya, aku suka baca info tentang festival yang lagi diselenggarakan di Indonesia. Good news, sebuah festival keren akhirnya diselenggarakan di Semarang. π […]
Vihara Buddhagaya nan Merah Mempesona
Assalamualaikum Sahabats π Sebagai kota yang menjadi pertemuan tiga etnis (Arab, Jawa, dan China), kota Semarang sarat akan bangunan bersejarah nan cantik jelita dan asyik banget untuk dijelajahi. Semarang memang belum seramai Bandung dan Surabaya tapi cocok juga lho dijadikan pelarian bersama keluarga saat weekend. π Bagi kalian yang hobby kuliner dan pecinta wisata sejarah, […]