Kampung Batik Semarang yang Kini Kembali Bergeliat

Assalamualaikum Sahabats …. Berbicara soal batik, pasti ingatan kita akan langsung tertuju pada kota batik, Pekalongan, Solo, dan Yogja. Memang ketiga kota di atas identik dengan sentra kerajinan batiknya. Padahal sebenarnya kota Semarang juga punya lho sebuah kampung khusus yang menjadi sentra kerajinan batik has Semarang. Bahkan kampung Batik Semarang sudah ada sejak puluhan tahun […]

Traveling Keluar Negeri Untuk Pertama Kalinya? Perhatikan Tips Berikut Ini

Assalamualaikum Sahabats …. Di zaman milenial seperti sekarang ini, traveling keluar negeri bukan lagi impian. Bahkan bisa dibilang cukup mudah melakukannya. Hanya berbekal smartphone kita sudah bisa melakukan beberapa persiapan seperti booking tiket, hotel, bahkan merancang rencana perjalanan. Nggak ada kata susah dan nggak mungkin lagi untuk bisa traveling keluar negeri, pun dengan budget dan […]

Liburan Sehat di Kopeng Treetop

Assalamualaikum Sahabats … Akhir tahun gini berasa banget ya hawa liburan sahabats? Di timeline sosmed semua pada pamer foto liburan. Meskipun aku nggak bisa ikut liburan tapi nggak adil buat Nadia kalo cuma liburan di rumah aja. Pas kebetulan ada sepupu-sepupunya datang main ke Semarang, langsung deh aku usulkan mereka pergi ke Kopeng Treetop. Tempat […]

Babymoon yang Tertunda di Balemong Resort

Assalamualaikum Sahabats …. Sementara perut makin buncit dan kaki makin bengkak, entah kenapa bawaannya malah pengen jalan-jalan. Apalagi masih ada cita-cita semenjak awal kehamilan yang belum tersampaikan. Setelah rencana babymoon ke Sabang gagal dan berhubung kondisi badan yang nggak memungkinkan liburan jauh, akhirnya diputuskan staycation aja deh. Itupun nggak jauh dari Semarang, cukup di Balemong […]

Tips Mendaki Gunung Bersama si Kecil

Assalamualaikum Sahabats … Pernah nggak terpikirkan membawa balita naik gunung? Buat sebagian orang mungkin ide ini terdengar nekad. Gila aja bawa anak kecil naik gunung? Udara di atas sana kan seringkali ekstrim, orang dewasa aja belum tentu bisa survive apalagi balita? Well … let me tell one thing about kids. They may be small but […]

Menyepi di Desa Wisata Selo

Assalamualaikum Sahabats … Sahabats biasanya suka liburan model apa? Liburan yang penuh dengan agenda, mengunjungi beberapa tempat mencoba kuliner khas setempat atau lebih memilih liburan yang tenang, melupakan hiruk pikuk kota dan pekerjaan. Cuma pengen menikmati udara segar dan membiarkan waktu berjalan dengan lambat? Apapun pilihannya, pasti yang namanya liburan selalu ditunggu-tunggu yes. 🙂